Disorot Karena Sikap Humanisnya, Ini 5 Fakta Unik Tentang Ruben Onsu

Belakangan ini, Ruben Onsu tuai pujian dari warganet ketika salah satu acara yang bawakannya dihujani kritikan warganet. Ia disebut sebagai sosok yang memiliki rasa kemanusiaan yang tinggi.

Askadina
Jum'at, 26 Mei 2023 | 11:28 WIB
Disorot Karena Sikap Humanisnya, Ini 5 Fakta Unik Tentang Ruben Onsu
Fakta Unik Tentang Ruben Onsu ([Instagram/@ruben_onsu])

Belakangan ini, Ruben Onsu tuai pujian dari warganet ketika salah satu acara yang bawakannya dihujani kritikan warganet. Ia disebut sebagai sosok yang memiliki rasa kemanusiaan yang tinggi. 

Tak heran namanya melejit sebagai seorang presenter, komedian, sekaligus pebisnis yang memiliki banyak penggemar. 

Ruben Onsu juga tak hanya dikenal sebagai seorang selebritas yang memiliki rasa humanis yang tinggi, ia menyimpan sejumlah fakta unik selama berkarier di unia entertain.

Berikut ini adalah 5 fakta unik tentang sosok Ruben Onsu.

Baca Juga:Mario Dandy dan Shane Lukas Diserahkan ke Jaksa Siang Ini, Pengacara David Ozora Minta Sidang Berjalan Transparan

1. Profil Ruben Onsu

Pria kelahiran 15 Agustus 1983 ini merupakan anak dari pasangan Johanes Abraham Onsu dan Helmiah. Suami Sarwendah itu mengawanli kariernya dalam sebuah grup Lenong Bocah. 

Ruben pun sempat merambah ke dunia peran dan tarik suara. Selama menggeluti dunia akting, ia telah membintangi sejumlah film populer. Namun, kini ia lebih dikenal sebagai seorang presenter sukses Tanah Air.

2. Merambah ke Dunia Bisnis

Tak puas hanya dengan kariernya di dunia entertain, Ruben Onsu lantas terjun ke dalam dunia bisnis. Ia memiliki usaha kuliner yang dikenal dengan Geprek Bensu. Kini bisnisnya itu telah memiliki banyak cabang di sejumlah daerah di Indonesia.

Baca Juga:Profil 4 Hakim MK yang Tolak Putusan Masa Jabatan Pimpinan KPK Jadi 5 Tahun

3. Pernah Lupa Punya Uang Ratusan Juta

Ruben mengungkapkan bahwa dirinya pernah diingatkan oleh petugas bank mengenai uangnya yang senilai ratusan juta. Ruben mengatakan bahwa dirinya lupa telah menyimpan uang itu di bank terkait.

Selain itu, Ruben pun menyebut dirinya lupa memiliki dua kartu berisi saldo ratusan juta. Meski telah diingatkan oleh pihak bank, Ruben yang berusaha mengingatnya tetap saja tak mengingatnya.

4. Berikan Uang Bulanan Istri Ratusan Juta

Tak heran seorang Ruben Onsu memberikan uang bulanan dengan jumlah fantastis. Ruben mengaku memberikan uang bulanan kepada Sarwendah senilai Rp210 juta. Uang tersebut hanya untuk keperluan pribadi Sarwendah.

Sementara itu, biaya pendidikan anak-anaknya, listrik, dan sebagainya telah mendapatkan jatah sendiri. 

5. Menjadi Garda Terdepan untuk Melindungi Keluarganya

Ruben Onsu dikenal sebagai kepala keluarga yang memiliki kepedulian tinggi terhadap keluarganya. Ia tak segan mempolisikan hingga mengusut tuntas orang-orang yang menyenggol dan mengganggu keluarganya.

Entertainment

Terkini

Baliho Kaesang Pangarep muncul di beberapa titik di Kota Depok dengan embel-embel PSI

Politainment | 11:26 WIB

Jokowi tekankan soal kesinambungan dan keberlanjutan bila pemerintah berganti

Politainment | 11:02 WIB

Awal karier Bounou sebagai seorang kiper dimulai ketika ia bergabung dengan akademi sepak bola Wydad Casablanca.

Unik | 08:50 WIB

Kedua tim bermain imbang 1-1 selama waktu normal.

Unik | 07:25 WIB

Golkar memiliki loyalitas para pemilihnya yang stabil, hal itu dapat dimanfaatkan.

Politainment | 21:00 WIB

Viral celektukan Cak Lontong yang membuat warganet ngakak perihal pengumuman Tiket Laga Indonesia vs Argentina

Unik | 20:04 WIB

Sandiaga juga mengaku sudah mulai dekat dengan PPP.

Politainment | 20:02 WIB

Egy Maulana Vikri untuk kali pertama tak masuk dalam skuad Timnas Indonesia pilihan Shin Tae-yong menghadapi laga resmi.

Unik | 19:23 WIB

Pemain naturalisasi pertama yang memperkuat tim Maung Bandung adalah Cristian Gonzales pada tahun 2010 silam.

Unik | 19:12 WIB

Biden dari Partai Demokrat bakal menjadi salah satu pesaing DeSantis dari Partai Republik dalam pilpres 2024.

Politainment | 19:03 WIB

Sukron menabrak pengendara motor hingga tewas di Slipi pada 25 April 2023 lalu

Metropolitan | 07:02 WIB

Forum Akademisi Penggemar Sepak Bola Indonesia (FAPSI) menggelar nonton bareng (nobar) Piala Dunia U-20 antara Brazil melawan Tunisia.

Metropolitan | 06:12 WIB

Kongres Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi bakal dihadiri Heru Budi.

Metropolitan | 21:15 WIB

Plt Kepala Disdik DKI Syaefuloh Hidayat mengatakan, nilai anggaran untuk mencairkan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 adalah Rp 1,5 triliun.

Metropolitan | 18:46 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Meski begitu, Cinta Laura masih mau berteman dengan pemilik zodiak pisces.

Gosip | 12:29 WIB

Rizky Billar momong anak saat Lesti Kejora tampil di konser Kerajaan Cinta Ahmad Dhani.

Gosip | 12:17 WIB

Baekhyun, Xiumin dan Chen EXO mendadak umumkan mengakhiri kontrak eksklusif dengan SM Entertainment

Gosip | 12:06 WIB

Namun warganet menilai jajan Nia Ramadhani di ojol masih tergolong wajar.

Gosip | 11:51 WIB
Tampilkan lebih banyak