4 Menu Masakan Khas Ramadan di Jawa Tengah yang Bisa jadi Opsi Makan Malam ataupun Sahur

Masakan ini nyaris tak pernah hilang untuk disajikan saat bulan puasa Ramadan.

Shakira Arum
Jum'at, 31 Maret 2023 | 15:42 WIB
4 Menu Masakan Khas Ramadan di Jawa Tengah yang Bisa jadi Opsi Makan Malam ataupun Sahur
Ilustrasi makanan sate (Suara.com)

Setiap daerah di Indonesia memiliki masakan khas Ramadan yang selalu hadir setiap bulan puasa, termasuk di Jawa Tengah

Ada banyak menu masakan khas Ramadan di Jawa Tengah yang hampir tidak pernah absen saat memasuki bulan puasa. 

Berbagai makanan ini bisa langsung kamu cobain saat berbuka puasa atau makan malam usai menjalankan ibadah puasa seharian. Penasaran apa aja menu masakan khas Jawa Tengah?. Yuk simak deretannya berikut ini. 

Soto Tauco

Baca Juga:4 Keutamaan Memberikan Makanan untuk yang Berpuasa di Bulan Ramadan

Sajian soto satu ini berbeda dengan soto pada umumnya karena terdapat campuran bumbu tauco di dalamnya. Kuahnya yang hangat dan disajikan dengan air putih sangat cocok untuk menu berbuka puasa. Aroma yang khas membuat soto bumbu tauco ini cukup unik di lidah, namun buat kamu penggemar rasa tauco,  kamu bisa cicipi saat pergi ke pekalongan. 

Sate Ambal

Nama sate ini diambil dari daerah asalnya, Amba, Kebumen, Jawa Tengah. Keunikan dari Sate ambal ada pada bumbu yang digunakan. Bumbu sate ambal terbuat dari tempe giling yang diberi bumbu cabai dan rempah-rempah. Menu buka puasa khas Jawa Tengah satu ini dibuat dari daging ayam kampung yang telah diasinkan selama kurang lebih dua jam.

Garang Asem

Masakan khas Jawa Tengah yang nikmat disantap saat berbuka puasa adalah Garang Asem. Makanan yang memiliki cita rasa pedas dan asam ini membuat penikmatnya kembali segar setelah lesu seharian berpuasa. Garang asem terbuat dari ayam yang telah dibungkus daun pisang dan diolah menggunakan santan.

Baca Juga:Tidak Hanya untuk Menambah Tenaga, Ini 5 Keutamaan Sahur saat Ramadan

Botok

Makanan botok terbuat dari kelapa parut yang telah diperas santannya. Kelapa tersebut kemudian diolah dengan cabai, garam, kemangi, daun salam, dan merica.

Botok semakin terasa istimewa karena dibungkus dengan daun pisang yang dikukus di atas kapal uap. Bahan untuk membuat botok pun cukup mudah yaitu tempe cincang, tahu, dan teri.

Nah, itulah deretan menu masakan Ramadan khas Jawa Tengah yang bisa kamu cicipi saat berbuka puasa. Jangan lupa cari resepnya untuk dipraktekkan sendiri di rumah ya. 

Unik

Terkini

Momen tersebut menjadi sorotan setelah ramai di TikTok.

Entertainment | 11:18 WIB

Erina Gudono belakangan ini membeberkan rencana suaminya untuk maju sebagai wali kota. Hal itu ia ungkapkan sembari memohon doa kepada publik terkait kerja samaya dengan perusahaan Raffi Ahmad.

Entertainment | 11:15 WIB

Asisten pribadi Raffi Ahmad, Sensen dikenal telah bekerja dengan Sultan Andara itu sejak lama. Bahkan, ia merasa sudah menjadi bagian dari keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Entertainment | 11:07 WIB

Momo penasaran kenapa Luna Maya marah kepadanya. Ia pun menanyakan langsung ke Luna Maya.

Entertainment | 10:52 WIB

Bahkan juri Simon Cowell memintanya untuk menyanyikan satu lagu lagi.

Entertainment | 10:47 WIB

Kasus video syur Rebecca Klopper kerap kali menyeret keluarga Haji Faisal. Keluarga mereka jadi terseret lantaran Rebecca Klopper merupakan kekasih dari Fadly Faisal alias kakak Fuji.

Entertainment | 09:44 WIB

Kabar mengejutkan datang dari rumah tangga influencer cantik, Tasya Revina dan Arjuna Dewanto Suryo Putro. Rumah tangga mereka diisukan tengah mengalami gonjang-ganjing.

Entertainment | 09:32 WIB

Rumah tangga Virgoun dan Inara Rusli kini telah berada di ujung tanduk. Secara agama, keduanya sudah tidak mungkin bisa kembali rujuk. Namun, proses persidangan hingga kini masih belum dijalankan.

Entertainment | 09:22 WIB

Setelah lama bersembunyi dan menenangkan diri, kini Rebecca Klopper kembali muncul di hadapan publik dan memberikan permintaan maaf.

Entertainment | 09:16 WIB

Saat ini, KPP telah mengukuhkan Anies Baswedan sebagai calon presiden yang akan diusung.

Politainment | 09:02 WIB

Korban bernama Ayu Wandira tewas di tempat usai terlindas roda belakang sebelah kiri kontainer

Metropolitan | 10:57 WIB

Dalam insiden gondola jatuh itu ada 3 korban, satu tewas, satu luka berat dan satu lainnya luka ringan

Metropolitan | 06:21 WIB

Kami harapannya ditahan 2,5 tahun minimal harapan kami. Tapi jaksa penuntut umum telah menerapkan 1,3 tahun, kata Verawati.

Metropolitan | 02:40 WIB

Bukan hanya satu kali, hampir tiap tahun Pemerintah Provinsi DKI dihadapi masalah yang sama.

Metropolitan | 00:05 WIB

"Korban yang meninggal dunia luka di bagian kepala dan pinggang," ujar Komarudin.

Metropolitan | 21:08 WIB

Rafael Tan kembali berinovasi dengan resep mie goreng seblak.

Gosip | 11:23 WIB

Aset yang digugat ayah Nagita Slavina adalah beberapa rumah di Jakarta dan resort di Bali.

Gosip | 11:01 WIB

Frislly Herlind menjawab kabar hubungannya dengan Jordi Onsu saat ini.

Gosip | 10:55 WIB

Virgoun dan Inara Rusli hadir di sidang cerai har ini.

Gosip | 10:53 WIB

Thariq Halilintar diduga gebet perempuan yang masuk manajemen kakaknya sampai akhirnya putus dengan Fuji.

Gosip | 10:40 WIB
Tampilkan lebih banyak