Bertahan di PSIS Semarang, Carlos Fortes Tegaskan Tak Akan Ganti Nomor 9

PSIS Semarang resmi memperpanjang kontrak Carlos Fortes. Ia akan memperkuat Laskar Mahesa Jenar hingga akhir musim kompetisi 2023/2024

Romadhoni
Rabu, 29 Maret 2023 | 14:55 WIB
Bertahan di PSIS Semarang, Carlos Fortes Tegaskan Tak Akan Ganti Nomor 9
Carlos Fortes PSIS Semarang (Dok PSIS)

PSIS Semarang resmi memperpanjang kontrak  Carlos Fortes. Ia akan memperkuat Laskar Mahesa Jenar hingga akhir musim kompetisi 2023/2024.

Namun demikian, banyak pertanyaan yang muncul apakah Fortes akan mengganti nomor punggungnya?

Pada perpanjangan kontrak, Fortes pun menjelaskan tidak ada masalah dengan nomor punggungnya tersebut. Meski, angka 9 itu disebut-sebut sebagai nomor yang angker di PSIS Semarang

"Saya tidak masalah dengan nomor 9," tegas Fortes pada sesi tanya jawab dengan wartawan pada Senin (27/3/2023). 

Baca Juga:Sempat Ngotot Gugat Cerai Daus Mini, Shelvi Hana Kini Ingin Rujuk Hingga Minta Berhubungan Badan Lagi

Pada kesempatan itu, Fortes menyatakan senang mendapat perpanjangan kontra di PSIS Semarang.

"Saya sangat senang, manajemen percaya dengan kualitas saya dan Vitinho. Bos tidak lupakan performa saat piala presiden dan menjadi top skor liga 1 pada musim lalu, tim ini harusnya menjadi juara, tapi saya cedera," ujar Fortes.  

Dengan diperpanjangnya kontrak Fortes dan Vitinho, maka PSIS saat ini dipastikan telah memiliki tiga pemain asing di musim 2023/2023, setelah sebelumnya juga sudah mengumumkan bertahannya Taisei Marukawa hingga dua musim ke depan.

Unik

Terkini

Kepala LKPP Hendrar Prihadi ikut digeruduk warganet usai PSIS Semarang secara resmi tidak lagi mengelola Stadion Citarum

Politainment | 08:28 WIB

Media sosial milik Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau mbak Ita tiba-tiba digeruduk oleh netizen. Hal itu tentu usai PSIS mengumumkan tidak lagi mengelola Stadion Citarum.

Politainment | 08:11 WIB

Datuk Hamidin melontarkan sindiran pedas hingga mengolok-olok laga uji coba Timnas Indonesia vs Argentina, 19 Juni.

Unik | 18:47 WIB

Melihat peta kualitas dan kekuatan kedua tim, tentu sangat jauh.

Unik | 18:35 WIB

Komdis PSSI Aceh jatuhkan sanksi kepada 14 wasit karena pimpin turnamen ilegal hingga menyebabkan pemain cedera parah

Unik | 17:50 WIB

Pada Desember 2022, Arnault sempat menggeser Musk dan menjadi orang terkaya di dunia.

Entertainment | 17:40 WIB

pengungkapan kasus tersebut berawal dari informasi Kantor Bea Cukai terkait masuknya alat-alat produksi sejenis obat-obatan melalui jasa pengiriman barang.

Politainment | 17:35 WIB

PAN sambangi kantor DPP PDI Perjuangan bicarakan arah koalisi

Politainment | 17:10 WIB

Cerita mantan istri kedua Wakil Ketua Umum Partai inisal PR yang masuk RSJ.

Unik | 16:46 WIB

Viral NCT tampak seru joget bersama keluarga Raffi Ahmad

Entertainment | 16:43 WIB

Perusahaan pendukung ajang balap mobil listrik internasional ini terlihat bergerak di berbagai bidang.

Metropolitan | 10:50 WIB

Penyelenggara acara sebelumnya mengklaim 40 ribu tiket sudah ludes terjual.

Metropolitan | 04:05 WIB

"Soal itu alhamdulillah sekarang semua pihak sudah menyadari bahwa semuanya harus berkomunikasi dengan baik," kata Ida.

Metropolitan | 21:12 WIB

Saat kebakaran terjadi Tasya sedang berada di dalam rumah bersama sepupunya.

Metropolitan | 18:12 WIB

Dania mengaku dirinya sudah lama menjanda sehingga, putrinya tinggal di rumah sendirian saat ia pergi memulung.

Metropolitan | 17:24 WIB

Bisnis properti banyak digandrungi artis tanah air.

Gosip | 08:15 WIB

Inge Anugrah dikabarkan telah diusir oleh kedua anaknya dari rumah Ari Wibowo.

Gosip | 06:45 WIB

Lucinta Luna nampak berkreasi dengan menggunakan filter Little Mermaid.

Gosip | 06:00 WIB

Kaka Slank mengaku melakukan implan rambut sebanyak kurang lebih 5 ribu helai.

Gosip | 02:02 WIB
Tampilkan lebih banyak