So Sweet! Rizky Billar Siap Launching Lagu Ciptaannya Sendiri untuk Hadiahi Lesti Kejora

Tak kalah dari Lesti Kejora, Rizky Billar kini merencanakan untuk merilis lagu barunya. Lagu itu disebut-sebut merupakan ciptakannya sendiri khusus untuk Lesti Kejora.

Askadina
Selasa, 21 Maret 2023 | 17:27 WIB
So Sweet! Rizky Billar Siap Launching Lagu Ciptaannya Sendiri untuk Hadiahi Lesti Kejora
Rizky Billar ([TikTok/@LeslarJunior])

Tak kalah dari Lesti Kejora, Rizky Billar kini merencanakan untuk merilis lagu barunya. Lagu itu disebut-sebut merupakan ciptakannya sendiri khusus untuk Lesti Kejora.

“Ya gua berharap bisa bawain lagu ini mudah-mudahan gua bisa membuat Dedek meleleh dengan lagu ini,” tutur Rizky Billar, dikutip dari unggahan TikTok @Leslar_Junior, Selasa (21/3/2023).

Lagu yang ditulis sendiri oleh bapak satu anak itu memiliki lirik yang mendalam. Pasalnya, lagu itu memang merupakan ungkapan isi hati pesinetron 27 tahun itu kepada istri tercintanya.

Ia telah menggarap dan melakukan proses rekaman lagu terbarunya itu. Ia berharap lagu tersebut dapat diterima oleh sang istri. Pasalnya, lagu itu juga menceritakan lika-liku perjalanan cinta mereka berdua.

Baca Juga:Arya Saloka Pilih Berangkat Umroh Sendirian, Terkuak Alasannya Tak Ajak Putri Anne

Lagu yang berjudul Jauh Dari Sempurna itu tampak ditulis oleh Rizky Billar, kemudian di-direct oleh Adhi Permana, dan diaransemen oleh Rona Vian Kristianto.

Sebelumnya, Lesti Kejora sendiri telah merilis lagu barunya yang berhasil trending 1 di YouTube, yakni Insan Biasa beberapa waktu lalu. Lagu tersebut berhasil diterima oleh masyarakat, khususnya para penggemarnya.

Melihat hal itu, warganet pun memberikan dukungan kepada pasangan fenomenal yang sempat vakum di dunia hiburan Tanah Air itu. 

“Mendingan gini, banyak karya aja, semoga sukses leslar,” tulis @merchon.

“Terkadang dalam rumah tangga cinta tulus itu datang setelah banyak waktu dilalui, banyak ujian, banyak terpaan, disanalah timbul cinta tulus,” ungkap @Ayu Suci.

Baca Juga:Ciuman Dengan Pasangan Saat Puasa Ramadhan Apakah Bikin Batal? Ini Hukumnya Menurut Ulama

“MasyaAllah semoga sukses lagunya,” timpal warganet yang lain.

“Aamin ya rabbal alamin, manusia itu tidak ada yang sempurna,” ungkap @cornalis.

“Smg banyak bermanfaat karya2 leslar,” doa seorang warganet.

Entertainment

Terkini

Menurut akun Satria Bagus, faktor bocah SD itu pindah ke SLB karena nilai psikotesnya tidak memenuhi syarat

Unik | 15:29 WIB

Sebelumnya viral bocah SD pindah ke SLB diantar bapaknya karena dibully temannya.

Unik | 15:24 WIB

Dari 26 pemain yang dipanggil, tak ada nama pemain yang kini membela Dewa United tersebut.

Unik | 15:12 WIB

Gibran merespon sosok mengejutkan yang bakal jadi cawapres Anies Baswedan, nama Ibas muncul

Politainment | 15:06 WIB

Ridwan Kamil menjadi nama yang cukup kuat untuk bersanding dengan presiden yang akan terpilih pada 2024 nanti.

Politainment | 14:58 WIB

Jepang akan hadapi Jerman sebelum lawan Timnas Indonesia pada Piala Asia 2023.

Unik | 14:39 WIB

Beredar sebuah video pendek di youtube dari channel bernama @NewsPolitikIndonesia yang menampilkan seorang wanita berpakaian putih berbicara di atas mimbar khotbah Jumat

Unik | 14:27 WIB

Sebuah akun media sosial Facebook dengan nama pengguna Doa Ibu menunggah video dengan narasi Jokowi perintahkan Mahfud Md dan Sri Mulyani sita harta Surya Paloh.

Politainment | 13:51 WIB

Mantan istri Virgoun, Inara Rusli diketahui baru saja membuka cadarnya usai digugat cerai oleh vocalis Last Child tersebut. Hal itu dilakukan Inara dengan dalih ingin bekerja untuk anak-anaknya.

Entertainment | 11:59 WIB

Foto perut buncit Myllen Cyrus yang belakangan ini beredar di sosial media membuat warganet berspekulasi bahwa perempuan transgender itu tengah hamil.

Entertainment | 11:59 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Pengangkatan tersebut dilakukan dalam rapat paripurna pengucapan sumpah jabatan di gedung DPRD DKI, Rabu (31/5/2023).

Metropolitan | 15:18 WIB

Pemprov DKI Jakarta pastikan jika pajak yang dikenakan sesuai Perda yakni hanya 15 persen, sedangkan 5 persen dari promotor.

Metropolitan | 14:00 WIB

Beruntung, api belum sempat menyambar bangunan yang berada di bawahnya.

Metropolitan | 11:31 WIB

"Di berbagai tempat yang lalu lalu seperti pengalaman saya, memang ada suatu daerah yang membuat kekacauan (tawuran) biar transaksi (narkotika) itu berjalan aman,"

Metropolitan | 09:31 WIB

Inara Rusli disebut terbuai pujian orang-orang satu Indonesia karena masalah rumah tangganya.

Gosip | 16:59 WIB

Menurut pihak Inara Rulis, sebuah lagu memiliki nilai ekonomi.

Gosip | 16:50 WIB

Sakti baru-baru ini manggung bareng Sheila On 7.

Gosip | 16:43 WIB

Rebecca Klopper yang juga jadi salah satu pemeran dalam film tersebut tidak terlihat hadir di sesi jumpa pers.

Gosip | 16:36 WIB

Kabar Maia Estianty gugat cerai Irwan Mussry diungkap oleh akun YouTube Berita Artis Terkini.

Gosip | 16:25 WIB
Tampilkan lebih banyak