Geger Foto Mesra Verrell Bramasta dan Natasha Wilona di Tempat Hiburan Malam, Netizen: Baru Aja Nyaleg Udah Mulai Dibantai

Publik tak sedikit yang mengira Natasha Wilona dan Verrell Bramasta balikan lagi

Ernest
Senin, 13 Februari 2023 | 10:17 WIB
Geger Foto Mesra Verrell Bramasta dan Natasha Wilona di Tempat Hiburan Malam, Netizen: Baru Aja Nyaleg Udah Mulai Dibantai
foto mesra verrell bramasta dan natasha wilona ([rumpi_gosip/Instagram])

Kedekatan antara Natasha Wilona dan Verrell Bramasta tampaknya tak lekang jadi sorotan. Terbaru beredar foto mesra di antara keduanya yang sedang dimabuk asmara di sebuah tempat hiburan malam

Seperti diketahui, jalinan cinta antara Natasha Wilona dengan Verrell Bramasta telah kandas pada pertengahan 2019 lalu. Namun meski begitu, keduanya masih menjalin kedekatan. 

Bahkan gegara keduanya yang masih berhubungan dekat, membuat publik menduga bahwa Natasha Wilona dan Verrell Bramasta telah balikan. 

Di tengah kabar itu yang terus berhembus sejak pertengahan tahun lalu, belum lama ini mencuat foto mesra di antara keduanya. 

Baca Juga:Natasha Wilona Bantak Kasus KDRT Venna Melinda Settingan, Begini Alasannya

Dikutip dari akun @rumpi_gosip, beredar foto mesra di antara Verrell Bramasta dengan Natasha Wilona di sebuah tempat hiburan malam. 

Dalam foto kolase tersebut, tampak putra Venna Melinda itu memeluk hangat Natasha Wilona dari belakang. Sementara Natasha terlihat girang. 

Dalam foto lainnya, tampak Verrell mengecup pipi Natasha dan begitu juga sebaliknya Natasha juga membalas ciuman itu di pipi Verrell. 

Unggahan itupun segera mendapat beragam komentar netizen

"Verrell mah jangan heran, ada lagi video lama dia ciuman bibir hot bangeet sama anak artis penyanyi," kata wita.

Baca Juga:Wow! Begini Reaksi Aliando Syarief Saat Natasha Wilona Terkenang-kenang Varrel Bramasta

"Yaelah artis mah jarang yang polisi jangan dusun deh jd neti," tulis eddii.

"Itu video lama kali ngapain di up mau bikin nama orang jelek," kata elfira.

"Ini kan video lama, rambut verel aja masih pirang," tulis dewww.

"baru aja nyaleg udah mulai dibantai," tulis crazy_rich.

Sementara dikutip dari channel YouTube Verrell Bramasta, jalinan cintanya dengan Natasha Wilona terjadi pada pertengahan 2017. Benih-benih cinta itu tumbuh lantaran keduanya kerap beradu akting di lokasi syuting alias cinlok. 

Di kesempatan lain, Natasha Wilona mengungkap pendekatannya dengan Verrell berlangsung selama satu tahun setengah, pascaputus dari Stefan William. 

Ia menjalani pacaran dengan Verrell selama satu tahun saja.

"Pacarannya cuma setahun," kata Natasha Wilona di channel YouTube Ashanty belum lama ini. 
 

Entertainment

Terkini

Nama putra daerah asal Semarang, Eko Purdjianto resmi bergabung dengan PSIS untuk mengarungi kompetisi Liga 1

Unik | 10:01 WIB

Manajemen PSIS Semarang mengumumkan tak lagi mengelola Stadion Citarum. Hal itu menjadi perhatian publik terutama oleh para pecinta klub berjuluk laskar mahesa jenar

Unik | 08:46 WIB

Kepala LKPP Hendrar Prihadi ikut digeruduk warganet usai PSIS Semarang secara resmi tidak lagi mengelola Stadion Citarum

Politainment | 08:28 WIB

Media sosial milik Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau mbak Ita tiba-tiba digeruduk oleh netizen. Hal itu tentu usai PSIS mengumumkan tidak lagi mengelola Stadion Citarum.

Politainment | 08:11 WIB

Langkah itu dilakukan sebagai program pemusatan latihan untuk mematangkan persiapan tim.

Unik | 19:49 WIB

Kehadiran Gali Freitas untuk mengisi slot pemain asing dari ASEAN sesuai dengan regulasi yang dikeluarkan PSSI.

Unik | 19:44 WIB

Robi Darwis sendiri sempat menjadi buah bibir ketika dipanggil Shin Tae yong ke Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023.

Unik | 19:35 WIB

Datuk Hamidin melontarkan sindiran pedas hingga mengolok-olok laga uji coba Timnas Indonesia vs Argentina, 19 Juni.

Unik | 18:47 WIB

Melihat peta kualitas dan kekuatan kedua tim, tentu sangat jauh.

Unik | 18:35 WIB

Komdis PSSI Aceh jatuhkan sanksi kepada 14 wasit karena pimpin turnamen ilegal hingga menyebabkan pemain cedera parah

Unik | 17:50 WIB

Penyelenggara acara sebelumnya mengklaim 40 ribu tiket sudah ludes terjual.

Metropolitan | 04:05 WIB

"Soal itu alhamdulillah sekarang semua pihak sudah menyadari bahwa semuanya harus berkomunikasi dengan baik," kata Ida.

Metropolitan | 21:12 WIB

Saat kebakaran terjadi Tasya sedang berada di dalam rumah bersama sepupunya.

Metropolitan | 18:12 WIB

Dania mengaku dirinya sudah lama menjanda sehingga, putrinya tinggal di rumah sendirian saat ia pergi memulung.

Metropolitan | 17:24 WIB

Gatot menjelaskan, api bermula dari kebocoran tabung gas salah satu rumah kontrakan di lokasi.

Metropolitan | 17:16 WIB

Bisnis properti banyak digandrungi artis tanah air.

Gosip | 08:15 WIB

Inge Anugrah dikabarkan telah diusir oleh kedua anaknya dari rumah Ari Wibowo.

Gosip | 06:45 WIB

Lucinta Luna nampak berkreasi dengan menggunakan filter Little Mermaid.

Gosip | 06:00 WIB

Kaka Slank mengaku melakukan implan rambut sebanyak kurang lebih 5 ribu helai.

Gosip | 02:02 WIB
Tampilkan lebih banyak